HASIL PRESENTASI UAS MATA KULIAH KEWIRAUSAHAAN 2
01.43 |
|
Setelah
selesai perkuliahan Kewirausahaan 2 yang dibimbing oleh Ibu Farida. Pada hari
selasa pada tanggal 22 mei 2018 dilaksanakan UAS Kewirausahaan 2. Saya dan
kelompok mempresentasikan produk dalam bidang kuliner yaitu : “NASI REGGAE”
saya
dari kelompok 1 (satu) dengan anggota
yaitu :
Anggraini
Vhitaloka,
Irvini
Ramayana Purba,
Nuraini
Syahfitri,
Rahman
Adam, dan
Satria
Putra Bimasakti.
Dengan
bahan dasar nasi yang dicampur oleh sosis, bakso, nori, wortel dan diselimuti
oleh telur berwarna merah, kuning dan hijau membuat produk kami berbeda dari
yang biasanya. Keisengan yang diucapkan oleh salah satu kolompok kami membuat
ide pada Nasi Reggae ini.
Kami mempromosikannya secara mulut ke mulut, dengan menyebarkan brosur, dan mempromosikan juga lewat sosial media. Dengan harga jual 12.000 sangat terjangkau untuk kalangan mahsiswa.
Desti Fani Alaina
AP-201
0 komentar:
Posting Komentar